Temukan Peluang
Pekerjaan Anda di
Marison Regency Group


Visi
Membangun perusahaan properti secara profesional dan inovatif untuk memberikan kehidupan yang lebih aman, nyaman, sehat bagi seluruh masyarakat Indonesia.
William Ardiyanto, Direksi
Membangun perusahaan properti secara profesional dan inovatif untuk memberikan kehidupan yang lebih aman, nyaman, sehat bagi seluruh masyarakat Indonesia.
William Ardiyanto, Direksi
Budaya Kerja
integrity
Integritas
INNOVATION
Inovasi
TEAM WORK
Kerjasama Tim
LOVE & CARE
Cinta & Peduli
Jenjang Karir di Marison Regency Group

M Fajar Setyadi
Branch Manager KC Batang
“Hanya butuh 3 bulan untuk melompat dari posisi Staff Administrasi Teknik ke Supervisor Teknik, bukti nyata perkembangan karir yang pesat!”
Romy Nanang
Supervisor Teknik KC Jepara


“Perjalanan karirku dari Staff Admin Marketing hingga mencapai Branch Manager adalah bukti bahwa dengan kerja keras, komitmen dan terus belajar dapat membawaku sampai di titik ini”
Maria Endang
Branch Manager KC Solo
“Gak pernah nyangka. Hanya dengan waktu 1 tahun, berawal sebagai sopir bisa menjadi Staff Business Development. Ternyata bukan soal lama bekerja, tapi seberapa cepat kamu bisa buktikan kualitas diri”
S. Bayu Putra
Staff Bussines Developnent


“Masih tidak percaya Marison Regency Group adalah perusahaan yang terbuka terhadap jenjang karir? Saya dari seorang Sales Marketing menjadi Pengawas Lapangan, Koordinator Pengawas Lapangan, Supervisor Teknik hingga sekarang sebagai Branch Manager”
Tafan Arief S.
Branch Manager KC Magelang